Review Acer Swift X, Bobotnya Ringan Dan Performanya Yang Mumpuni

 

Acer Swift X tergolong laptop yang bisa kamu gunakan untuk membuat konten di Youtube atau media lainnya. Dikatakan demikian karena performa dari laptop tersebut sangat mumpuni khususnya karena dukungan NVIDIA dan AMD.

Bukan hanya itu saja, laptop ini tergolong tipis sehingga mudah dibawa kemanapun saat membuat konten. Selain itu masih ada beberapa fitur menarik lainnya yang digunakan dan berikut review selengkapnya.

Review laptop acer swift x


Review Laptop Acer Swift X

Desain

Untuk desain yang digunakan pada Swift X tergolong cukup ringan karena hanya berbobot 1,2 kg saja. Selain ringan, desainnya juga tipis sehingga memudahkan para penggunanya untuk di bawa ke café, kantor dan tempat lainnya.

Dengan demikian, laptop ini memang memiliki kesan elegan dan proses membukanya juga bisa menggunakan satu tangan. Meski demikian, kamu perlu berhati-hati karena tidak bisa sampai pada sudut 180 derajat.

Kesan elegan semakin terlihat khususnya pada bagian materialnya yang terbuat dari baja. Bahan ini membuatnya terlihat lebih kokoh dan di bagian bawahnya terdapat sirkulasi udara yang akan memudahkan saat mengetik.

Layar

Dalam mengetik kamu akan lebih nyaman karena layarnya selebar 14 inci dan support full HD. Ditambah lagi, bagian bezelnya juga terlihat tipis serta akurasi warnanya sangat akurat sehingga tidak membuat jenuh pada mata.

Lazada Flash Sale hemat 99%

Bukan hanya mengetik tetapi aktivitas lainnya juga akan semakin nyaman meskipun membuka banyak aplikasi. Hal ini karena dukungan rasio layar 16:9 yang akan membuat kamu tidak terjadi flag saat menjalankan aplikasi.

Dukungan lainnya juga terdapat refresh rate 60 Hz dan kecerahan layarnya yang akan membuat mata semakin nyaman. Ditambah lagi, laptop ini juga bisa digunakan baik di dalam atau luar ruangan sehingga sangat cocok untuk kamu yang berprofesi sebagai konten kreator.

Bukan hanya konten kreator tetapi kamu juga bisa menggunakan untuk webcam dan mikrofonnya juga berjalan lancar. Webcam yang ada juga memiliki ketajaman yang tinggi dan suara yang dihasilkan sangat maksimal.

Dukungan suara ini juga di support dengan adanya AMD yang mumpuni untuk melakukan berbagai aktivitas. Selain AMD juga ada NVIDIA yang juga kamu gunakan saat bermain game online atau aktivitas lainnya.

Dalam bermain game, kamu juga akan mendapatkan dukungan dari RAM sebesar 16GB. Dengan RAM tersebut bisa membuat kamu bisa membuka game yang tergolong besar sekaligus bisa untuk multitasking.

RAM yang besar juga didukung dengan adanya memori internal yang besar mencapai 512GB. Dengan memori sebesar itu bisa membuat kamu bisa menyimpan banyak video dan berbagai aplikasi.

Baterai

Performa yang mumpuni pada smartphone juga diikuti dengan baterai yang mampu bertahan hingga berjam-jam. Hal ini bisa terlihat dari kapasitas baterai 59Whr dan bisa bertahan hingga 12 jam pemakaiannya.

Penggunaan di atas bisa turun jika kamu hanya mengakses browser, aplikasi edit foto dan Microsoft Office. Untuk pemakaian ketiga aplikasi tersebut bisa bertahan lebih cepat antara 6-7 jam pemakaian.

Pemakaian di atas digunakan dengan pencahayaan yang maksimal mencapai 80% sehingga baterai ini tergolong awet. Bukan hanya awet tetapi proses pengisian baterainya juga tergolong cukup cepat.

Dari review Acer Swift X di atas hal yang paling ditonjolkan adanya bobotnya yang ringan dan disertai bezelnya yang tipis. Selain itu, RAM yang digunakan juga cukup besar sekitar 16GB dan memori internalnya mencapai 512GB dan mampu menyimpan banyak video dan aplikasi.

 

best seller lazada
About Author: