Dijamin Berhasil! Atasi HP Android Lupa Pola dengan Cara Ini
Memberi pola atau pin pada HP itu bagai makan buah simalakama. Untuk alasan keamanan dan menjaga privasi, hal ini tentu sangat dibutuhkan. Tapi tak sedikit juga yang lantas lupa dengan kombinasinya, sehingga HP terkunci dan tidak bisa dibuka. Rasanya sangat menyebalkan, bukan? Jika hal ini terjadi lagi, maka segera atasi HP android lupa pola dengan…

