Penting! Ini 6 Tips Aman Menggunakan WiFi Publik
Sabineblog.com – WiFi gratis yang disediakan di sejumlah tempat umum ibarat angin segar bagi para pengguna perangkat elektronik, terutama yang sedang bepergian. Dengan adanya WiFi publik, masyarakat dapat mengerjakan tugasnya lebih mudah dan membuka aplikasi media sosial untuk sekadar tahu tren masa kini. Namun, di balik segala kemudahannya, ternyata koneksi WiFi publik juga memiliki risiko….

