Sabineblog.com – Memiliki smartphone idaman dengan akselerasi yang super cepat memang sangat dibutuhkan. Untuk mendukung hal ini, Anda membutuhkan smartphone dengan refresh rate 120Hz.
Smartphone jenis ini begitu dibutuhkan untuk Anda yang suka bermain game secara online. Smartphone dengan refresh rate seperti ini umumnya dijual dengan harga di atas 5 jutaan. Tetapi kini, Anda bisa mendapatkan smartphone dengan spesifikasi seperti di atas dengan harga kisaran 2 juta hingga 5 jutaan.
Realme 8i
Realme 8i merupakan smartphone keluaran terbaru dengan dapur pacu yang sangat kencang dan cocok untuk bermain game. Smartphone ini memiliki 4 pilihan refresh rate mulai dari 30 Hz hingga 120Hz.
Sebagai pecinta game, Anda perlu memilih smartphone dengan refresh rate sebesar 120 Hz agar nyaman digunakan. Selain refresh rate tinggi, smartphone ini juga memiliki RAM 4 GB dan 6 GB. Khusus untuk RAM 6 GB juga tersedia RAM virtual yang nantinya berfungsi untuk menambah RAM hingga 5 GB.
Untuk mendukung penyimpanan foto dan video, smartphone ini juga memiliki storage hingga 128 GB dan memori ekternal 256 GB. Dengan spesifikasi seperti di atas, smartphone Realme 8i hanya dijual dengan harga 2,5 juta saja.
Infinix Zero X Pro
Smartphone satu ini juga memiliki refresh rate hingga 120Hz dengan layar AMOLED 6,6 inci. Smartphone Infinix ini juga dilengkapi dengan full HD yang akan membuat suasana menonton video yang lebih memuaskan.
Untuk dapur pacu pada smartphone ini juga tergolong besar yaitu 8 GB dengan memori internal hingga 128 GB. Jika memori ini dirasa kurang, Anda bisa menambahkan memori eksternal dengan microSD hingga 256 GB.
Selain dapur pacu yang kencang, smartphone ini juga dilengkapi dengan baterai berkapasitas 4.500 mAh. Dengan kapasitas tersebut, baterai ini hanya butuh waktu 15 menit untuk mengisi baterai dari 10% hingga 40%.
Infinix Note 11 Pro
Bagi Anda pecinta smartphone Infinix patut berbahagia karena kini smartphone ini sudah didukung refresh rate 120Hz. Untuk layar smartphone ini lebih besar dari Infinix Zero yaitu AMOLED 6,95 inci.
Smartphone seharga 2,7 juta ini juga didukung dengan RAM 8 GB dan memori internal 128 GB. Jika RAM di atas dirasa kurang, Anda bisa menambahkan RAM extend hingga 3 GB. Sehingga, total RAM yang bisa Anda dapatkan dari smartphone ini bisa mencapai 11 GB.
Samsung Galaxy M52
Untuk smartphone terakhir dengan refresh rate 120 Hz juga ada pada Samsung Galaxy M52. Smartphone ini dilengkapi dengan layar AMOLED 6,7 inci dengan dukungan layar full HD. Selain itu, smartphone ini dilengkapi dengan Gorilla Glass 5 agar layar tetap aman meski jatuh atau tergores benda tajam.
Untuk dapur pacu pada smartphone ini juga dilengkapi dengan RAM 8 GB serta memori internal hingga 128 GB. RAM di atas juga bisa ditambah dengan RAM plus 4 GB, sehingga total RAM pada smartphone ini hingga 12 GB.
Itulah smartphone dengan refresh rate 120Hz terbaik yang bisa dipilih dan disesuiakan dengan selera Anda.
Editor kepala di web SabineBlog.com yang bertugas mereview semua artikel sebelum publish di Web SabineBlog. Penulis Ahli di bidang Komputer, Teknologi, Smartphone dan Gadget Lainnya selama Puluhan Tahun.
Rekomendasi:
- 14 Rekomendasi Merk Kipas Angin Terbaik Lengkap… Merk Kipas Angin Terbaik - Pasang surut cuaca membuat banyak orang harus lebih berwaspada, apalagi menginjak musim kemarau yang sangat menguras keringat yang tak henti-hentinya. Berada di dalam rumah pun…
- Harga LCD Realme C2 Terbaru 2025: Panduan Lengkap… Layar Realme C2 kamu bermasalah, seperti retak, blank, atau tidak responsif? Jangan buru-buru ganti ponsel, karena mengganti LCD Realme C2 bisa jadi solusi hemat! Realme C2, dirilis Mei 2019, adalah…
- 7 Urutan Merk HP Terbaik Berdasarkan Kualitas di Dunia Urutan Merk HP Terbaik Berdasarkan Kualitas – Meskipun banyak HP yang bermunculan, tentu kualitas akan menjadi salah satu pertimbangan utama. Samsung dan Apple adalah merk yang dinilai memiliki pasar mumpuni…
- LCD Redmi 10 5G Lengkap: Panduan Spesifikasi Layar,… Smartphone Xiaomi Redmi 10 5G telah menjadi pilihan populer di kalangan pengguna Indonesia berkat kombinasi fitur 5G dengan harga yang terjangkau. Salah satu komponen paling penting dari perangkat ini adalah…
- Daftar Handphone Samsung Terbaru, Terbaik, dan Termurah 2025 Sebagai raksasa dari segala merek Smartphone Android, Samsung terus menguasai pasar di berbagai belahan dunia. Kerap menciptakan berbagai produk terbaru, berkualitas terbaik, bahkan smartphone dengan harga yang murah. Kepuasan konsumen…
- Spesifikasi Realme 9 Pro, Desain Mirip Realme GT Neo 2 Sabineblog.com - Realme merupakan salah satu brand smartphone ternama yang masuk dalam BBK Electronics. Kepopuleran Realme di Indonesia menyamai produk-produk asal Tiongkok lain seperti Xiaomi, Oppo, dan juga Vivo. Penggemar…
- 5 HP Vivo Harga 1 Jutaan Terbaik dan Terupdate HP Vivo Harga 1 Jutaan – Penggunaan smartphone semakin marak belakangan ini. Tidak terlalu mengherankan sebenarnya. Karena sudah banyak jjuga smartphone yang bisa dibeli dengan range harga 1 jutaan. Salah satunya…
- LCD POCO X5 Panduan Terlengkap: Spesifikasi Layar… Smartphone POCO X5 5G telah mengukuhkan dirinya sebagai pilihan terdepan di segmen menengah berkat layar LCD POCO X5 yang menggunakan teknologi Super AMOLED 120Hz berkualitas premium. Layar berukuran 6,67 inci…
- 7 Handphone Samsung Terbaik 2025 Harga Dibawah 3 Juta HP Samsung merupakan brand smartphone yang sudah besar di Tanah Air, walaupun akhir-akhir ini mendapatkan perlawanan dari HP china yang mengeluarkan smartphone berharga murah Samsung masih bisa bertahan. Karena yang…
- Handphone Xiaomi Terbaru, Termurah dan Terbaik 2025 Dunia market smartphone memiliki persaingan yang sangat ketat. Semakin banyak merek smartphone yang melakukan pembaharuan dan memberikan beragam kecanggihan yang signifikan. Seperti handphone Xiaomi yang tidak pernah mau kalah…
- Oppo A60 Harga Terbaru 2025: Panduan Lengkap untuk… Oppo A60 harga menjadi topik yang banyak dicari di 2025 karena smartphone ini menawarkan kombinasi desain elegan, performa tangguh, dan harga yang ramah di kantong. Dirilis pada Mei 2024, Oppo…
- Samsung S23 Plus: Panduan Lengkap Harga,… Samsung S23 Plus tetap menjadi salah satu flagship favorit meski sudah dua tahun berlalu sejak peluncurannya. Samsung Galaxy S23 Plus keluaran tahun berapa? Ponsel ini diumumkan pada 2 Februari 2023…
- 14 Merk Laptop Terbaik dengan Spek Dewa Banyaknya tugas yang harus diselesaikan tak jarang menuntut seseorang untuk memiliki alat elektronik yang mumpuni agar dapat selesai secara maksimal. Meskipun seberapa canggih smartphone, akan tetapi ada saja sesuatu yang…
- LCD Realme 7: Spesifikasi, Harga Terbaru 2025, dan… Bayangkan sedang asyik main game di Realme 7, tapi tiba-tiba layar menunjukkan garis-garis aneh atau sentuhan tak responsif—momen yang bikin kesal, bukan? LCD Realme 7 adalah jantung visual smartphone mid-range…
- 14 Rekomendasi Merk Dispenser Terbaik Saat Ini Merk Dispenser Terbaik - Manusia tanpa makan bisa bertahan hingga satu minggu, akan tetapi manusia tanpa manusia minum tidak akan bertahan lebih dari tiga hari. Itulah mengapa penggunaan dispenser di…