Cara Mengganti Background Layar Utama Whatsapp

Cara Mengganti Background Layar Utama Whatsapp

Cara Mengganti Background Layar Utama Whatsapp (Wa) – Sebelumnya, pengguna wa hanya dapat memiliki satu wallpaper background WhatsApp yang umum untuk semua chat mereka, tetapi dengan pembaruan terbaru, pengguna iOS dan Android sekarang dapat mengubah background layar utama untuk masing-masing chat. Selain itu, wallpaper kompatibel dengan mode Terang dan Gelap. Sehingga setiap kali Kamu mengubah…

4 Cara Mengunci Aplikasi Whatsapp Anda Agar Terhindar Dari Tangan-Tangan Jahil

4 Cara Mengunci Aplikasi Whatsapp Anda Agar Terhindar Dari Tangan-Tangan Jahil

Whatsapp (WA) adalah aplikasi chatting yang paling banyak digunakan di Indonesia. Tidak heran banyak yang ingin melindungi akunnya dari intipan orang. Soalnya, pesan WhatsApp memang bersifat privasi. Tapi sayangnya, WhatsApp belum memiliki fitur dan cara mengunci aplikasi WhatsApp.   Tapi tenang. Ada beberapa cara mengunci aplikasi WhatsApp ataupun mengunci beberapa chat  yang bisa kamu lakukan….

Begini Cara Membuat Link WhatsApp (WA) di Bit.ly

Begini Cara Membuat Link WhatsApp (WA) di Bit.ly

Cara Membuat Link WhatsApp di Bit.ly – Untuk melakukan aktivitas chatting di WhatsApp (WA), biasanya pengguna harus menyimpan nomor telepon si penerima pesan terlebih dahulu. Tanpa menyimpan, mustahil bisa mengirim pesan. Hanya ada 2 cara untuk mengirim pesan tanpa menyimpan nomor: Nomor tersebut pernah mengirim pesan ke Anda Anda dan nomor si Penerima berada di…

Cara Ganti Nada Dering WA Untuk Kontak Khusus

Cara Ganti Nada Dering WA Untuk Kontak Khusus

Cara Ganti Nada Dering WA Untuk Kontak Khusus – SabineBlog.com, WhatsApp adalah aplikasi perpesanan yang digunakan untuk berbagai kebutuhan mulai dari kebutuhan pribadi hingga kebutuhan pekerjaan. Alasan WA menjadi aplikasi yang populer yaitu lantaran fitur-fitur yang memudahkan dalam berhubungan. Ada beberapa fitur yang disukai oleh penggunanya seperti melacak lokasi teman, membuat status, menambahkan media, dan…

Mengenal Fitur dan Pembaruan Whatsapp Terbaru

Mengenal Fitur dan Pembaruan Whatsapp Terbaru

    Sabineblog.com – Sebagai salah satu aplikasi populer di Dunia Whatsapp terus melakukan pembaruan inovasi. Aplikasi chatting tersebut telah banyak melakukan upgrade khususnya dari segi fitur. Dilansir dari Gadget Now, berikut beberapa pembaruan fitur dari Whatsapp selama satu tahun terakhir: Disappearing Mode   Ini adalah fitur terbaru dari Whatsapp yang bisa dapat mengatur agar…

Ciri WA Disadap Orang Lain, Yuk Cari Tahu

Ciri WA Disadap Orang Lain, Yuk Cari Tahu

Sabineblog.com – WA atau WhatsApp adalah aplikasi perpesanan yang paling populer saat ini. Mayoritas orang di Indonesia pasti menggunakan WhatsApp untuk berkomunikasi dengan teman, keluarga, kenalan, ataupun kolega bisnis. Karena digunakan secara intens, tentu saja keamanan WhatsApp menjadi hal yang sangat penting. Pihak WhatsApp memang sudah menerapkan sistem keamanan berupa enkripsi pada perpesanan yang dilakukan…

Cara Membuat Tulisan Berwarna di WA, Yuk Cari Tahu

Cara Membuat Tulisan Berwarna di WA, Yuk Cari Tahu

Sabineblog.com – WhatsApp adalah aplikasi obrolan yang sangat populer. Salah satu alasan WA atau WhatsApp menjadi favorit yaitu karena fitur-fiturnya lengkap. Selain itu, WhatsApp juga ringan dan tidak membuat smartphone menjadi lemot. Dari berbagai fitur yang ada di WhatsApp, salah satu fitur yang menarik minat penggunanya adalah tulisan berwarna. Dengan warna-warna yang diberikan pada tulisan,…

Ini Dia Cara Blokir No WA Diam-Diam, Kamu Harus Tahu

Ini Dia Cara Blokir No WA Diam-Diam, Kamu Harus Tahu

Sabineblog.com – WA atau WhatsApp merupakan aplikasi obrolan yang paling populer saat ini. Aplikasi ini digunakan untuk berbagai kebutuhan mulai dari pekerjaan, sekolah, kuliah, hingga berhubungan dengan keluarga. Penggunaan WhatsApp memang sudah menggantikan SMS atau telepon dengan jaringan biasa. Jika ingin berhubungan dengan orang lain, pasti yang diminta adalah nomor WhatsApp. Sama seperti kebanyakan aplikasi…

Cara Mengatasi WA Kena Spam: Panduan Lengkap

Cara Mengatasi WA Kena Spam: Panduan Lengkap

Pernahkah kamu membuka WhatsApp dan mendapati pesan berulang dari nomor tak dikenal yang menawarkan hadiah palsu, promosi mencurigakan, atau bahkan tautan berbahaya? Atau lebih parah lagi, akun WhatsApp-mu tiba-tiba diblokir dengan notifikasi “Akun ini tidak diizinkan menggunakan WhatsApp karena spam”? Jika iya, kamu mungkin sedang menghadapi masalah spam di WhatsApp, dan cara mengatasi WA kena…

Jangan Di Skip! Ini Cara Atasi Suara Telepon WhatsApp Tiba-Tiba Hilang

Jangan Di Skip! Ini Cara Atasi Suara Telepon WhatsApp Tiba-Tiba Hilang

Sabineblog.com – Sebagai salah satu aplikasi chatting terbaik, bukan berarti WhatsApp tidak pernah mengalami trouble. Beberapa pengguna bahkan mengeluhkan suara telepon WA tiba-tiba hilang dengan alasan tak jelas. Masalah ini biasanya terjadi karena beberapa hal seperti rusak pada bagian mikrofon ataupun koneksi buruk. Untuk mengatasinya, lakukan beberapa hal dibawah ini keikan suara telepon WA kamu…

7 Cara Jitu Jualan di WhatsApp Bikin Tokomu Laris Manis!

7 Cara Jitu Jualan di WhatsApp Bikin Tokomu Laris Manis!

Sabineblog.com – Perkembangan teknologi membuat semua terasa mudah termasuk dalam bisnis jualan online. Kini kamu bisa memanfaatkan banyak marketplace untuk promosi produk secara lebih luas dan juga terarah. Selain memanfaatkan marketplace dan media sosial kini kamu juga bisa menggunakan WhatsApp sebagai langkah untuk melakukan promosi. Terlebih aplikasi chatting milik Meta tersebut meluncurkan WhatsApp Business yang…

WhatsApp Luncurkan Fitur Voice Message Preview, Berikut Reviewnya!

Sabineblog.com – Selain mengirimkan pesan via ketikan teks, pengguna whatsapp juga banyak yang suka bertukar pesan via pesan suara atau voice message. Fitur voice message menjadi populer karena WhatsApp tidak membatasi durasi pesan suara yang bisa dikirimkan penggunanya. Baru-baru ini WhatsApp meluncurkan sebuah fitur terbaru bernama voice message preview. Fitur voice message preview memungkinkan pengguna…