Kartu nama merupakan salah satu tanda pengenal yang wajib dimiliki oleh karyawan atau pun pemilik bisnis. Sekarang, Anda dapat membuat sendiri kartu nama dengan desain yang keren secara gratis. Sebab, ada beberapa aplikasi membuat kartu nama online yang bisa digunakan.
Melalui aplikasi-aplikasi tersebut Anda bisa membuat kartu nama sendiri. Sebab, ada pula aplikasi yang sudah menyediakan template gratis yang bebas digunakan. Berikut ini adalah beberapa aplikasi untuk mendesain kartu nama sendiri secara online.
Rekomendasi Aplikasi Membuat Kartu Nama Online yang Keren
1. Canva
Canva memang sudah tidak asing lagi di bidang editing karena sudah banyak yang menggunakannya. Tidak perlu menjadi seorang pro editor untuk bisa menggunakan canva karena memang sangat mudah. Anda bisa menemukan banyak template kartu nama tinggal edit.
Jadi, meskipun tidak mahir dalam proses editing bisa langsung menggunakan template yang ada. Cukup mengganti beberapa bagian saja yang disesuaikan dengan kebutuhan. Aplikasi ini pun bisa digunakan secara online baik melalui PC maupun smartphone secara gratis.
2. PsPrint
Aplikasi lainnya yang bisa digunakan untuk membuat kartu nama secara online yaitu PsPrint. Untuk menggunakan aplikasi ini memang cukup mudah tapi dapat memakan waktu yang lebih lama. Sebab, Anda harus mengatur segala sesuatunya sendiri.
Namun, jangan khawatir karena aplikasi ini dapat disesuaikan dengan kebutuhan. Anda dapat menambahkan teks, gambar, serta berbagai efek lainnya untuk membuat kartu nama yang keren.
3. Adobe Photoshop
Adobe Photoshop adalah aplikasi yang sangat populer di kalangan para desainer dan editor. Sebab, aplikasi ini menyediakan berbagai tools untuk proses editing termasuk membuat desain kartu nama.
Meskipun banyak digunakan oleh para profesional, banyak juga orang awam yang menggunakan aplikasi ini. Sebab, Adobe Photoshop dapat dipelajari dengan mudah apalagi sekarang sudah banyak orang yang menyediakan tutorialnya.
Jika ingin membuat kartu nama dengan aplikasi ini maka Anda dapat mengunduh dan menginstalnya terlebih dahulu di PC.
4. Jukebox
Aplikasi untuk membuat kartu nama di komputer lainnya yang bisa digunakan dengan lebih mudah yaitu Jukebox. Sama seperti canva, jukebox juga menyediakan banyak sekali template untuk membuat kartu nama secara gratis. Anda dapat memodifikasi template yang sudah ada sesuai kebutuhan.
Tidak hanya itu, Anda pun bisa membuat desain sendiri dengan memasukkan teks, logo, serta menyesuaikan warna yang diinginkan. Aplikasi ini pun bisa diakses secara gratis sepuasnya.
5. jukeboxprint.com
Apabila masih belum puas dengan hasil 4 aplikasi di atas, Anda bisa menggunakan aplikasi Formtec Design Pro. Sebab, aplikasi ini memang khusus untuk membuat desain kartu nama maupun ID card untuk perusahaan. Jadi, hasilnya pun akan terlihat lebih profesional.
Anda juga bisa langsung mencetak hasil desain kartu nama. Sebab, terdapat fitur yang dapat menghubungkan aplikasi langsung dengan printer. Sehingga setelah selesai pengeditan bisa langsung dicetak saat itu juga.
Apabila Anda ingin mencetak kartu nama, dapat menggunakan kertas dengan bahan art paper, mohawk option, atau linen jepang. Gunakan kertas dengan bahan tersebut agar kartu nama Anda terlihat lebih profesional.
Demikianlah beberapa aplikasi membuat kartu nama online yang bisa Anda coba gunakan untuk membuat desain yang keren. Sekarang Anda bisa membuat sendiri kartu nama yang sesuai dengan gaya sendiri secara gratis. Tentu hasilnya pun akan lebih memuaskan karena hasil buatan sendiri.

Rekomendasi:
- 9 Aplikasi Edit Foto iPhone Gratis dan Terpopuler,… Sudah bukan menjadi rahasia lagi bahwa kamera yang dimiliki HP iPhone tidak ada tandingannya. Jepretan yang dihasilkannya pun berani bersaing dengan smartphone lainnya. Namun, meskipun begitu, kamu pun…
- Aplikasi Penambah Like FB (Facebook) Aplikasi Penambah Like FB - Sabineblog.com, Pengguna aplikasi pertemanan Facebook (FB) masih cukup banyak hingga saat ini. Salah satu daya tariknya adalah fitur marketplace tempat dimana pengguna dapat berjual beli…
- Cara Mengunci Aplikasi Cara Mengunci Aplikasi Hp Android - SabineBlog.com, Sekarang, ponsel adalah benda penting dengan privasi yang tinggi. Agar kerahasiaan di dalamnya tak diketahui orang lain, sejumlah aplikasi penting harus dikunci supaya…
- 10 Aplikasi Penghasil Pulsa Gratis Paling Top, Cair… Aplikasi penghasil pulsa gratis memang bukan menjadi rahasia lagi. Bahkan, keberadaannya justru memberikan efek positif bagi banyak orang yang telah membuktikannya secara langsung dengan mendapatkan reward pulsa dari aplikasi penghasil…
- Aplikasi Hapus Background Foto Android dan iPhone Gratis Jika hanya ingin subjek dalam gambar dan bukan background-nya, kita biasanya menggunakan Photoshop. Tapi tidak selalu harus bergantung pada Photoshop. Ternyata ponsel cerdas Anda dengan aplikasi hapus background foto android…
- 8 Aplikasi Edit Photo Kekinian Yang Dapat Anda… Di era milenial ini, beberapa remaja berusia 15 hingga 21 tahun ini kerap mengabadikan momen bersama keluarga, pasangan, atau teman dengan berfoto. Foto merupakan salah satu cara untuk mengenang suatu…
- 6 Rekomendasi Aplikasi Baca Novel Gratis Rekomendasi Aplikasi Baca Novel Gratis – Aktivitas membaca semakin populer belakangan ini. Terutama ketika ada banyak aplikasi membaca online yang bisa diakses di smartphone masing-masing. Tidak hanya itu, ada banyak…
- Aplikasi Kinemaster Diamond Versi Terbaru 2025,… Aplikasi edit video kapasitas kecil dengan segudang manfaat. Begitulah sebutan yang tepat untuk aplikasi Kinemaster Diamond. Sebuah aplikasi yang sengaja dimodifikasi secanggih mungkin untuk bisa digunakan oleh siapa saja tanpa…
- Aplikasi Pengukur Suhu Tubuh Aplikasi Pengukur Suhu Tubuh Hasil Akurat - SabineBlog.com, Dalam dua puluh tahun pertama abad ke-21, kecerdasan manusia telah dibuktikan dengan menciptakan banyak perangkat pintar beserta aplikasi super fungsional. Di bidang…
- Fungsi Aplikasi Absensi yang Jarang Diketahui Penggunaan Aplikasi Absensi dalam perusahaan modern kian populer. Hal ini bukan tanpa alasan. Penggunaan absensi manual sangat rumit dan menyita banyak waktu dalam hal perekapan data. Sistem keamanannya pun tak…
- Aplikasi Pembuat Logo Terbaik Di balik perkembangan teknologi yang semakin pesat, pernahkah kamu berpikir untuk membuka suatu usaha akan tetapi kamu dilanda kebingungan terhadap desain logo yang menarik sebagai ciri khas utama dari usahamu?…
- 8 Aplikasi Kompress Video Android, Cara Mudah… File video yang terlalu besar memang sering kali membuat ruang penyimpanan ponsel menjadi penuh, apalagi jika file video tersebut memang memiliki kualitas yang tinggi. video dengan kualitas yang tinggi memang…
- 12 Aplikasi Kasir Terbaik di Android & iOS, Jadikan… Era digitalisasi sebagai pembawa perubahan dari berbagai sisi kehidupan menuntut banyak orang untuk sedikit demi sedikit merubah pola hidup. Di mana yang awalnya dikerjakan serba manual, akan tetapi saat ini…
- 15 Aplikasi Download Lagu MP3 Gratis Terbaik 2025 Keberadaan musik menjadi sesuatu yang tidak bisa terbantahkan lagi. Setiap harinya, sebagian besar manusia tidak bisa terlepas dari yang namanya musik. Seolah telah menjadi kebutuhan primer ataupun sekunder,…
- 6 Rekomendasi Aplikasi Membuat CV Online Gratis… Di era digital yang serba mudah ini rasanya tak perlu lagi menyusun CV yang disusun dan ditulis sendiri. Mengingat betapa rawannya kesalahan dalam membuat CV, tahukah kamu bahwa saat ini…