Jangan Langung Ganti Baru, Lakukan Cara Ini Jika Iphone Tidak Bisa Dicharger
Sabineblog.com – Untuk kamu pengguna iPhone pasti sering mengalami dimana tiba-tiba ponsel tidak bisa di-charge. Saat sudah seperti ini kamu pasti langsung panik dan ingin segera membawanya ke tukang service atau bahkan ganti ponsel baru. Dalam keadaan seperti ini panik boleh saja ya, namun tidak harus buru-buru membawa iPhone ke service atau bahkan mengganti dengan…

