5 Mouse Gaming Terbaik Untuk PC Dan Laptop

Sabineblog.com – Bagi Anda pengguna PC atau Laptop sangat memerlukan mouse untuk memudahkan mengoperasikan kedua perangkat tersebut. untuk itu, Anda perlu mencoba mouse gaming terbaik untuk segala keperluan. Meski mouse ini tujuannya utama gaming tetapi bisa juga untuk keperluan pekerjaan atau yang lainnya.

Mouse ini akan memberikan Anda banyak kemudahan saat mengakses PC atau laptop. Bahkan tombol yang digunakan tidak terbatas hanya tombol klik kanan dan klik saja tetapi ada beberapa tombol yang lain.

Logitech G502 Lightspeed wireless

mouse gaming logitech G502 LightSpeed

Bagi Anda penggemar mouse gaming dengan Bluetooth maka bisa memilih Logitech G502 Lightspeed wireless. Mouse satu ini diproduksi oleh perusahaan mouse ternama, Logitech dengan berbagai akses terbaik di dalamnya.

Lazada Flash Sale hemat 99%

Mouse dengan berat 16 gram ini memiliki teknologi powerplay yang mampu mengisi daya terus-menerus. Selain itu, mouse ini juga mampu digunakan selama 40 jam dengan pemakaian penuh. Untuk kenyamanannya, mouse ini juga dilengkapi dengan 11 tombol dengan posisi genggaman yang nyaman.

Logitech G 305

mouse gaming logitech G305

Salah satu mouse dengan spesifikasi terbaik yang bisa Anda coba adalah Logitech G 305. Mouse ini memiliki sensor hero dengan harga terjangkau dan desainnya yang sangat elegan. Dengan adanya sensor tersebut, mouse ini akan mampu bertahan selama 200 jam dengan cukup menggunakan satu baterai AA.

Mouse wireless ini juga tersedia dalam 6 tombol dengan berat hanya 99 gram saja. Dengan berat yang ringan, mouse ini bisa dibawa kemana-mana dan tidak memakan tempat karena bentuknya yang ramping.

Corsair Dark Core RGB Pro SE

mouse gaming corsair dark core RGB Pro SE

Dengan mouse Corsair Dark Core RGB Pro SE, Anda akan menikmati DPI hingga mencapai 18 ribu. Selain itu, mouse ini juga memiliki baterai yang sangat tahan lama dengan durasi pemakaian mencapai 4-5 hari.

Dengan mouse ini, Anda akan menikmati teknologi Hyper-Polling 2.000Hz yang akan memberikan pengalaman yang berbeda. Selain itu, mouse dengan 8 tombol ini memiliki desain yang futuristik yang memiliki kinerja yang akurat dan tinggi.

Razer Basilisk Ultimate

mouse gaming Razer Basilisk Ultimate

Bagi Anda yang ingin menikmati pengalaman menggunakan salah satu mouse terbaik di dunia maka perlu mencoba Razer Basilisk Ultimate. Mouse ini dilengkapi dengan teknologi nirkabel Razer HyperSpeed yang memiliki kecepatan yang maksimal dan akurat.

Daya baterai mouse ini hingga 100 jam pemakaian penuh dengan berat hanya 107 gram saja. Dengan mouse ini, proses isi baterai juga sangat nyaman karena tidak terlalu memakan tempat saat pengisian daya.

Logitech G604 Lightspeed

mouse gaming logitech G604 LightSpeed

Sebagai pecinta game online atau offline maka perlu rasanya Anda menggunakan mouse Logitech G604 Lightspeed. Meski produk terbaru, mouse ini mampu menghipnotis semua orang karena daya jual yang tinggi dan laris manis dipasaran.

Salah satu keunggulan dari mouse ini tidak lain karena daya tahan baterainya yang sangat lama meski hanya satu baterai AA. Mouse ini mampu bertahan hingga lebih dari 200 jam pemakaian dengan bobot hanya 135 gram. Mouse yang dilengkapi dengan 6 tombol ini juga dapat Anda program ulang untuk pemakaian yang lebih nyaman.

Dari sekian banyak mouse gaming terbaik ini, Anda wajib menentukan mouse mana yang akan dipilih. Untuk proses pemilihan sebaiknya sesuai kebutuhan dan jangan memilih mouse yang paling mahal. Semua mouse di atas memiliki daya baterai yang berbeda sehingga Anda bisa memiliki mouse dengan daya baterai yang paling lama.

best seller lazada
About Author: